elibrary.id

Gerakan Indonesia Cerdas Literasi

Apakah Otak Kita Tetap Aktif Selama Kita Tidur
Apakah Otak Kita Tetap Aktif Selama Kita Tidur?

Tanya:

Apakah otak kita tetap aktif selama kita tidur?

Jawab:

Tidur selalu dianggap sebagai aktivitas yang pasif karena itu adalah saat bagi tubuh beristirahat.

Akan tetapi, hal itu tidak berlaku untuk otak kita.

Ternyata organ tersebut tetap bekerja untuk membuat kita rileks dan memasuki fase-fase tidur. 

Tak hanya itu, menurut Foundation Physicians Group, gelombang otak jauh lebih aktif karena ia memproduksi gelombang teta untuk membentuk mimpi.

Berbeda dengan saat kita sadar, otak menghasilkan gelombang beta dan alpha yang ukurannya jauh lebih kecil. ***

Sumber dan Kontributor

Pengunjung: 0 Hari Ini: 0

Pencarian

Bagikan Info

Facebook
WhatsApp
Pinterest
Twitter
Telegram
LinkedIn

Bahasan Terpopuler

Informasi Lainnya

Jelajah E-Library

error: Content is protected !!

Permintaan Ditolak

Akses ditolak karena tautan yang dituju tidak tersedia. Terima kasih.