Kali ini giliran Boni yang bercerita.
Di suatu tempat di ujung galaksi, di sanalah tinggal berbagai macam bahan pangan yang hidup layaknya manusia.
Namun, tiba-tiba planet mereka diserang oleh makhluk dari planet lain.
Apa yang mereka lakukan untuk mengusir makhluk-makhluk tersebut?
Mampukah mereka bertahan?
Yuk, kita simak ceritanya Boni!
Ada-ada saja ya ceritanya.
Buku Seri Petualangan Boni terdiri 6 judul:
- Petualangan Boni: Aku Suka Singkong
- Petualangan Boni: Aku Suka Sagu
- Petualangan Boni: Aku Suka Pisang
- Petualangan Boni: Aku Suka Kentang
- Petualangan Boni: Aku Suka Jagung
- Petualangan Boni: Aku Suka Talas
(Editor: www.elibrary.id)