Gerakan Indonesia Cerdas Literasi

/
/
Kenapa Kelelawar Tidur Terbalik?
Kelelawar tidur dengan posisi terbalik. (Foto Shutterstock, real pix)

Kenapa Kelelawar Tidur Terbalik?

Table of Contents

Setelah beraktivitas pada malam hari, kelelawar akan beristirahat dengan tidur secara terbalik.

Kelelawar mampu bertahan 15 hingga 20 jam dengan posisi bergantung terbalik.

Ada beberapa alasan hewan ini tidur terbalik, salah satunya adalah mempermudah untuk terbang.

Kelelawar terbang dengan cara menjatuhkan dirinya sekitar satu meter, baru mulai terbang perlahan.

Selain itu, posisi terbalik membuat kelelawat menjadi lebih rileks untuk tidur dan istirahat.

Hewan ini tidak memiliki otot paha yang kuat dan bagian tendon kelelawar dirancang agar mampu bergantung terbalik.

Cara ini juga membatu mereka bersembunyi dari predator yang mengincarnya.

Saat bergantung, kelelawar akan menutup badannya dengan sayap sehingga tidak terlihat seperti hewan.

Sumber dan Kontributor

Informasi Post

Bahasa

:

field_6213439005972
Pengunjung: 0 Hari Ini: 0
💳 Donasi via PayPal 🤲 Dukung via Kitabisa
error: Content is protected !!

Permintaan Ditolak

Akses ditolak karena tautan yang dituju tidak tersedia. Terima kasih.

Sambut Bulan Suci Ramadhan 2026