Gerakan Indonesia Cerdas Literasi

/
/
Man Robbuka? Siapa Tuhanmu?
Man Robbuka, Siapa Tuhanmu (Foto jakarta.go.id)

Man Robbuka? Siapa Tuhanmu?

Table of Contents

Man robbuka? Siapa Tuhanmu?

Adalah pertanyaan pertama di alam kubur.

Ternyata, ada kunci agar dapat menjawab pertanyaan di alam kubur dengan baik.

Yang pertama tentang siapa tuhanmu, akan dijawab oleh orang yang selalu melaksanakan salat lima waktu dengan mudah ia dapat menjawab: “Allahu Robbi (Allah Tuhanku) karena ia terbiasa menyebut nama Allah setidaknya ketika dalam melaksanakan salat.

Mengapa?

Hal ini karena orang tersebut sangat terbiasa mengucapkan kata ‘Allah’.

Salat adalah serangkaian kegiatan ibadah tertentu yang dimulai dengan takbiratul ihram dan diakhiri dengan salam.

Jika dalam sehari semalam saja seseorang melakukan salat fardhu lima waktu, maka dirinya akan menyebut kata ‘Allah’ dalam takbiratul ihram sebanyak lima kali.

Jika takibiratul ihram ditambah dengan takbir-takbir yang lain seperti takbir sebelum ruku’, sebelum sujud, dan sebagainya, maka dalam sehari semalam akan diucapkan sebanyak 68 kali.

Kaitan dengan pertanyaan di alam kubur, untuk seseorang yang semasa hidupnya senantiasa melaksanakan salat, dirinya tidak akan merasa kesulitan saat ditanya siapa tuhanmu.

Sumber dan Kontributor

Penyunting: elibrary.id

Konten: orami.co.id

Informasi Post

Bahasa

:

field_6213439005972
Pengunjung: 0 Hari Ini: 0
💳 Donasi via PayPal 🤲 Dukung via Kitabisa
error: Content is protected !!

Permintaan Ditolak

Akses ditolak karena tautan yang dituju tidak tersedia. Terima kasih.

Sambut Bulan Suci Ramadhan 2026