Kisah Abdullah bin Salam, Pendeta Yahudi Ahli Surga (Foto Channel Youtube Tinta Mahabbah)

Kisah Abdullah bin Salam, Pendeta Yahudi Ahli Surga

Husen bin Salam adalah Kepala Pendeta Yahudi di Madinah. Walaupun penduduk Madinah berlainan agama dengannya, namun mereka menghormati Husen. Karena di kalangan mereka, ia dikenal baik hati, istiqamah, dan jujur. Husen hidup tenang dan damai. Baginya waktu sangat berguna. Karena itu, ia membaginya dalam tiga bagian. Sepertiganya ia pergunakan untuk di sinagog Yahudi untuk mengajar …

Kisah Abdullah bin Salam, Pendeta Yahudi Ahli Surga Selengkapnya »