Abdullah bin Umar Selalu Meniru Perbuatan Rasulullah SAW

Abdullah bin Umar: Selalu Meniru Perbuatan Rasulullah SAW

Abdullah bin Umar tercatat sebagai perawi atau periwayat hadits Nabi Rasulullah Saw. terbanyak kedua setelah Abu Hurairah. Ia meriwayatkan sekitar 2.630 hadits. Ia telah memeluk Islam saat masih kanak-kanak. Ia merupakan putra kedua Khalifah Umar bin Khattab. Ia diberi kefakihan (kedalaman pemahaman dalam ilmu agama), seorang yang zuhud (tidak terikat dengan duniawi) serta abid (rajin …

Abdullah bin Umar: Selalu Meniru Perbuatan Rasulullah SAW Selengkapnya »