Gerakan Indonesia Cerdas Literasi

budi kemdikbud

PAUD: Beri Beruang Juga Bisa

Rumah Beri Beruang berantakan, dia malas membersihkannya. Ia gemar menunda-nunda pekerjaan. Beri Beruang lebih memilih makan sambil duduk di sofa dan menonton televisi. Tak terasa Beri Beruang jadi mengantuk. Tiba-tiba, Keli Kelinci datang, Keli Kelinci mengajak Beri Beruang bermain bola. Dia menanyakan bola milik Beri Beruang. Wah, Beri Beruang terlihat kebingungan! Rumahnya berantakan, sih! Di

PAUD: Beri Beruang Juga Bisa Read More »

PAUD: Benda Ajaib di Dapur Nenek

Nino dan Candi membantu Nenek memasak. Memasak bersama Nenek selalu menyenangkan. Suasana dapur Nenek sangat unik, berbeda dengan dapur di rumah mereka. Nenek memasak menggunakan tungku kayu bakar. Bahan dan bumbunya pun banyak sekali. Masakan Nenek lebih lezat daripada masakan Ibu. Nino dan Candi selalu merindukan masakan Nenek. Sebenarnya apa rahasia kelezatan masakan Nenek? Apakah

PAUD: Benda Ajaib di Dapur Nenek Read More »

Komik: Teladan I Maninrori dan Karaeng Pattingaloang

I Maninrori rela meninggalkan rumah untuk belajar kepada Karaeng Pattingaloang. Sebagai generasi penerus, banyak hal yang ia pelajari bersama teman-temannya. Semangat ingin tahu dan tidak menyerah mencari ilmu membawa I Maninrori pada banyak yang baru diketahuinya. Pelajaran dan keseruan apa saja yang didapati I Maninrori selama belajar? Teladan apa yang dapat kita petik dari kegigihan

Komik: Teladan I Maninrori dan Karaeng Pattingaloang Read More »

Komik: Cut Nyak Meutia Pahlawanku

“Tahu tidak …? Ada yang bilang, Bu Ayi cicit pahlawan idolamu.”  “Ha …? Yang benar …? Cicit Cut Nyak Meutia? Hem…, pantasan sama anggunnya!”  Berawal dari perkenalan mereka dengan wali kelas yang baru, Rahma dan Aini akhirnya dapat kesempatan berkunjung ke rumah tokoh idola mereka, Cut Nyak Meutia. Betapa senangnya mereka dapat berkenalan lebih dekat

Komik: Cut Nyak Meutia Pahlawanku Read More »

Komik: Mengukir Keindahan Lamin

Suatu hari Maharati, Galuh, Budi, dan Awang memenangkan lomba dalam merayakan ulang tahun Provinsi Kalimantan Timur. Dalam lomba itu mereka menyajikan cerita melalui wayang gambaran anak suku Dayak Kenyah. Karena cerita yang mereka tampilkan sangat bagus, guru mereka pun penasaran. Lalu, Bu Guru meminta mereka untuk menceritakan kisah mereka. Bagaimana kisah Maharati dan teman-temannya? Apa

Komik: Mengukir Keindahan Lamin Read More »

Komik: Petualangan Pangeran Kembar

Suatu hari, Raja Indra Bungsu bermimpi melihat benda yang indah. Dua pangeran kembar, yaitu Pangeran Indra Bangsawan dan Pangeran Syah Peri berusaha mencari benda yang ada di dalam mimpi ayah mereka sebagai bentuk pengabdian. Benda apa itu sebenarnya? Bagaimana petualangan mereka dalam mencarinya? Baca ebooknya di sini Sekapur Sirih Hai, Adik-Adik! Apakah kalian suka bertualang? Asyik,

Komik: Petualangan Pangeran Kembar Read More »

Page 2 of 2
1 2
💳 Donasi via PayPal 🤲 Dukung via Kitabisa
error: Content is protected !!
Sambut Bulan Suci Ramadhan 2026