Gerakan Indonesia Cerdas Literasi

raja syams

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (82)

“Wahai kaum Muslimin, persiapkanlah kalian untuk berperang. Sesungguhnya musuh Allah akan menyerang kalian dan keluarga kalian,” dengan gagah berani Nabi Dzulkifli menyerukan pasukan Muslimin untuk mempersiapkan diri. Dalam waktu yang cepat, mereka siap menghadang di depan kerajaan. Orang-orang durhaka tidak mengira bahwa pasukan Muslimin yang dipimpin Nabi Dzulkifli sedemikian kuat. Pasukan Nabi Dzulkifli pun mengalahkan […]

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (82) Read More »

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (81)

Suatu ketika, Nabi Dzulkifli mengutus pengawalnya untuk berdakwah di perkampungan orang durhaka. Namun orang-orang itu mengamuk dan bertingkah liar. Mereka membunuh utusan raja dan orang salih di sekitar mereka. Karena tergoda setan, akhirnya mereka mengumpulkan kaumnya yang bersenjatakan lengkap. Mereka menyerang kerajaan Nabi Dzulkifli. Allah memberi tahu Nabi Dzulkifli tentang rencana jahat itu. Sumber dan

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (81) Read More »

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (81)

Di masa pemerintahannya, ada seorang tamu datang ke istana di saat menjelang fajar. “Aku ingin bertemu raja saat ini juga,” pinta orang itu. “Tidak bisa, raja baru saja shalat malam. Biarkan beliau istirahat,” jawab pengawal. “Tidak bisa! Harus sekarang!” orang itu memaksa. “Biarkan dia masuk,” belum selesai pengawal menjawab, Nabi Zulkifli sudah mengizinkan tamunya masuk.

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (81) Read More »

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (80)

“Siapa namamu?”tanya raja. “Saya Basyar putra Ayyub,” dengan ringan Basyar menjawab pertanyaan raja. “Kuulangi lagi, apakah engkau sanggup menjalankan semua syaratku hingga akhir hayat?” tanya raja lebih tegas. Lalu Basyar terdiam beberapa saat, “Insya Allah saya sanggup.” Para hadirin pun lega. Rakyat negeri Syams bahagia menyambut raja baru yang tepercaya. Mereka memberi julukan baru bagi

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (80) Read More »

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (79)

“Aku sudah tua dan sering sakit-sakitan. Ajalku sudah di ambang pintu. Aku tidak ingin penggantiku nanti seseorang yang zalim.” Ucapan raja sangat menyentuh, orang-orang salih yang hadir di istana sangat terharu. “Akan aku serahkan kerajaan ini kepada salah seorang dari kalian yang mampu menahan marah, berpuasa di siang hari, dan shalat malam sepanjang hidup.” Para

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (79) Read More »

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (78)

Nabi Ayyub memiliki seorang putra yang salih. Ia mewarisi semangat dakwah Nabi Ayyub di negeri Syam. Namanya Basyar. Basyar sangat jujur tak pernah berbohong dan selalu menepati janji. Banyak penduduk Syams yang suka padanya, hingga namanya dikenal sampai pelosok negeri Syams. Suatu ketika, Raja Syams memanggil orang-orang salih di negeri itu ke istana. Basyar menjadi

Aku Cinta Rasul: Nabi Zulkifli As, Nabi yang Teguh Memegang Janji (78) Read More »

💳 Donasi via PayPal 🤲 Dukung via Kitabisa
error: Content is protected !!