Sahabat Elibrary.
Mencuci tangan ternyata merupakan salah satu sunah Nabi Muhammad yang sangat utama dan sering beliau kerjakan.
Rasulullah shalallahu alaihi wasallam biasa mencuci tangan sebelum mandi besar, bangun dari tidur, dan saat wudu.
Aisyah r.a. bercerita bahwa Rasulullah shalallahu alaihi wasallam setiap kali mandi junub selalu memulai dengan membasuh kedua tangan.
Setelah itu, Rasulullah saw. membasuh kemaluannya.
ﻓﻘﺎﻟﺖ ﻋﺎﺋﺸﺔ ﻛﺎﻥ ﺭﺳﻮﻝ اﻟﻠﻪ ﺻﻠﻰ اﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﻭﺳﻠﻢ ﻳﻔﺮﻍ ﻋﻠﻰ ﻳﺪﻳﻪ ﺛﻼﺛﺎ، ﺛﻢ ﻳﻏﺴﻞ ﻓﺮﺟﻪ، ﺛﻢ ﻳﻐﺴﻞ ﻳﺪﻳﻪ
“Aisyah berkata: Rasulullah shalallahu alaihi wasallam menyiramkan air ke kedua tangannya 3x, membasuh kemaluannya, kemudian membasuh kedua tangannya.” (HR Ibnu Khuzaimah)

Sumber dan Kontributor
- Penulis: Kak Nurul Ihsan
- Editor: www.elibrary.id
- Gambar: www.ebookanak.com, Penerbit Luxima Metro Media
- Naskah referensi: klik di sini



