Gerakan Indonesia Cerdas Literasi

kak nurul ihsan

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Memberi Sedekah (9)

Islam Mengajarkan Memberi Sedekah Piti Burung Pipit: Kenapa sih, Doki memberi uang pada Cit Cit? Doki Kodok: Itu namanya memberi sedekah, Piti! Doki Kodok: Sedekah itu untuk membahagiakan orang lain, Piti…. Cika Anak Ayam: Iya, bersedekah itu diajarkan oleh Islam. Uli Ulat: Bagus sekali ajaran Islam itu, ya …. Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi […]

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Memberi Sedekah (9) Read More »

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Memberi Sedekah (8)

Islam Mengajarkan Memberi Sedekah Doki Kodok: Cit Cit, ini ada sedikit uang buatmu! Terimalah…. Cit Cit Tikus: Alhamdulillah, terimakasih Doki Kodok! Cit Cit: Semoga kebaikanmu dibalas dengan pahala berlimpah oleh Allah Ta’ala. Doki Kodok: Amin ya robbal aalamiin. Terimakasih doanya, Cit Cit. Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi Islam Seri: Seri Anak Saleh (Seri Balita

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Memberi Sedekah (8) Read More »

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Kejujuran (7)

Islam Mengajarkan Kejujuran Mut Mut Semut: Coba kalau bohong tidak dilarang, kita semua bisa jadi penipu dong! Boyot Kura-Kura: Mulai sekarang Boyot janji tidak akan pernah lagi berbohong ah… Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi Islam Seri: Seri Anak Saleh (Seri Balita Shalih) Penulis: Kak Eka Wardhana Ilustrasi: Kak Nurul Ihsan Penerbit: Syaamil Kids 8

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Kejujuran (7) Read More »

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Kejujuran (6)

Islam Mengajarkan Kejujuran Piki Kepik: Kenapa Boyot Kura-Kura, Mut Mut Semut, Piti Burung Pipit, dan Won Won Lebah menyayangi Islam? Mut Mut Semut: Sebab Islam mengajarkan kita harus berkata jujur…. Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi Islam Seri: Seri Anak Saleh (Seri Balita Shalih) Penulis: Kak Eka Wardhana Ilustrasi: Kak Nurul Ihsan Penerbit: Syaamil Kids

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Kejujuran (6) Read More »

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Shalat dan Berdoa (5)

Islam Mengajarkan Shalat dan Berdoa Buri Rubah: Allah pasti akan mengabulkan doa anak-anak salih. Jefi Jerapah: Iya, kalau kita disayang Allah, kita akan ditolong Allah bila kita mengalami kesusahan! Worti Kelinci: Wow keren! Islam memang hebat! Worti makin sayang sama Islam! Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi Islam Seri: Seri Anak Saleh (Seri Balita Shalih)

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Shalat dan Berdoa (5) Read More »

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Shalat dan Berdoa (4)

Islam Mengajarkan Shalat dan Berdoa Buri Rubah: Kenapa Islam mengajarkan kita shalat dan berdoa? Keli Kelinci: Kalau kita shalat, kita akan disayang Allah…. Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi Islam Seri: Seri Anak Saleh (Seri Balita Shalih) Penulis: Kak Eka Wardhana Ilustrasi: Kak Nurul Ihsan Penerbit: Syaamil Kids 8 Judul Seri Anak Saleh Aku Anak

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Mengajarkan Shalat dan Berdoa (4) Read More »

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Agama yang Benar (3)

Islam Agama yang Benar Peci: Iya, Islam itu agama yang sangat hebat! Beril: Pokoknya tidak ada yang bisa mengalahkan Islam deh…. Kerudung: Kalau begitu Kerudung jadi sayaaang deh sama Islam…. Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi Islam Seri: Seri Anak Saleh (Seri Balita Shalih) Penulis: Kak Eka Wardhana Ilustrasi: Kak Nurul Ihsan Penerbit: Syaamil Kids

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Agama yang Benar (3) Read More »

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Agama yang Benar (2)

Islam Agama yang Benar Kerudung: Kenapa sih kita harus sayang Islam, Bom Bom? Bom Bom Gajah: Karena Islam adalah agama yang benar, Kerudung…. Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi Islam Seri: Seri Anak Saleh (Seri Balita Shalih) Penulis: Kak Eka Wardhana Ilustrasi: Kak Nurul Ihsan Penerbit: Syaamil Kids 8 Judul Seri Anak Saleh Aku Anak

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Agama yang Benar (2) Read More »

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Artinya Keselamatan (1)

Islam Artinya Keselamatan Cibul: Kenapa Rino dan Cit Cit menyayangi Islam? Rino: Karena ISLAM artinya KESELAMATAN, Cibul…. Cit Cit: Iya, kalau kita beragama Islam, kita akan selamat di dunia dan akhirat! Cibul: Hebat, kalau begitu Cibul juga sayang Islam, agama Cibul! Sumber dan Kontributor Judul Buku: Menyayangi Islam Seri: Seri Anak Saleh (Seri Balita Shalih)

Seri Anak Saleh Menyayangi Islam: Islam Artinya Keselamatan (1) Read More »

Nama Satelit Alami Bumi

Beberapa planet di sistem tata surya memiliki satelit alami. Satelit alami adalah benda langit di ruang angkasa yang mengorbit di sekitar benda yang lebih besar. Pilihlah salah satu jawaban yang benar! Apakah nama satelit alami yang mengelilingi planet bumi? Sumber dan Kontributor Seri: Seri Sains Anak Mengenal Alam Semesta Judul: Rahasia Keajaiban Bumi Cerita: Kak Nurul Ihsan Ilustrasi:

Nama Satelit Alami Bumi Read More »

Di Manakah Lokasi Puncak Gunung Tertinggi di Bumi?

Puncak Everest atau Himalaya adalah salah satu dari tujuh puncak di dunia. Gunung Everest merupakan gunung tertinggi di dunia dengan ketinggian 8.850 meter dari permukaan laut. Pegunungan Himalaya di Tibet menjadi titik tertinggi di permukaan bumi dan memanjang sepanjang lima negara. Gunung Everest diapit oleh dua negara, Nepal dan Tibet. Orang pertama yang mendaki puncak

Di Manakah Lokasi Puncak Gunung Tertinggi di Bumi? Read More »

Apakah Kita Bisa Menyelam ke Dasar Laut Terdalam di Bumi?

Butuh waktu 5 jam untuk menyelam ke dasar Palung Mariana. Tapi, manusia sulit menyelam sampai kedalaman tersebut karena airnya bertekanan kuat. Palung Mariana hanya dihuni oleh makhluk unik kecil. Dengan keajaiban Allah Sang Pencipta, mereka dapat bertahan hidup di laut terdalam. Meskipun di siang hari, keadaan Palung Mariana tetap gelap gulita, teramat dingin, dan tekanan

Apakah Kita Bisa Menyelam ke Dasar Laut Terdalam di Bumi? Read More »

Apakah Nama Lautan Paling Dalam di Dunia?

Lautan paling dalam di dunia adalah Palung Mariana. Letaknya di dasar Samudera Pasifik. Palung Mariana sedalam 10.924 meter di bawah permukaan laut. Bagian yang terdalam bahkan sampai ada di kerak bumi. Palung Mariana merupakan bagian terdalam di bumi. Bentuknya seperti bulan sabit dan masih dekat dengan wilayah Indonesia. Tekanan udara di Palung Mariana seribu kali

Apakah Nama Lautan Paling Dalam di Dunia? Read More »

Apakah Nama Sungai Terpanjang di Dunia?

Sungai Amazon adalah sungai terbesar di bumi dengan panjang 6400 meter. Sungai Amazon memiliki aliran terbesar di dunia sehingga ia disebut laut sungai. Aliran Amazon melewati beberapa negara di Amerika Selatan seperti Bolivia, Brasil, Kolombia, Ekuador, Peru, Guyana, dan Venezuela. Sungai Amazon membentang dari kawasan hutan Amazon hingga area kaki pegunungan Andes. Sungai Amazon merupakan

Apakah Nama Sungai Terpanjang di Dunia? Read More »

Apakah Nama Sungai Terpanjang di Dunia?

Sungai Nil di Mesir adalah sungai terpanjang di bumi. Panjang Sungai Nil 6.650 km dan mengalir melewati 11 negara di afrika. Yaitu: Tanzania, Uganda, Rwanda, Burundi, Congo, Kenya, Ethiopia, Eritrea, Sudan Selatan, Sudan, dan Mesir. Sumber aliran air Sungai Nil berasal dari Danau Victoria. Sungai Nil dikenal sebagai Ayah dari sungai-sungai di Afrika. Sungai Nil

Apakah Nama Sungai Terpanjang di Dunia? Read More »

Apakah Nama Bunga Tertinggi dan Terlangka di Dunia?

Indonesia memiliki 2 tanaman bunga bangkai yang memecahkan rekor dunia. Ada bunga Rafflesia arnoldii sebagai bunga dengan diameter terbesar di dunia. Dan kita juga memiliki bunga tertinggi di dunia bernama Titan arum (Amorphophallus titanum). Tinggi bunga Titan arum 5 – 6 meter, lebarnya 50 – 55 cm, dan beratnya mencapai 50 kg. Titan arum banyak

Apakah Nama Bunga Tertinggi dan Terlangka di Dunia? Read More »

Apakah Nama Bunga Terbesar dan Terlangka di Dunia?

Bunga terbesar  dan terlangka di dunia adalah Rafflesia arnoldii. Bunganya setinggi 3 meter dan beratnya 11 kilogram. Rafflesia arnoldii sejenis tumbuhan bunga parasit di Sumatera. Rafflesia arnoldii merupakan bunga resmi negara Indonesia. Ketika mekar, bunga Rafflesia arnoldii memancarkan bau sangat menyengat sehingga dinamai bunga bangkai. Bau ini dapat menarik serangga untuk membantu penyerbukan bunga Rafflesia

Apakah Nama Bunga Terbesar dan Terlangka di Dunia? Read More »

Apakah Nama Air Terjun Tertinggi di Indonesia?

Sigura-Gura adalah air terjun tertinggi di Indonesia. Ketinggiannya mencapai 250 meter. Lokasi Sigura-Gura sekitar 250 kilometer dari kota Medan, Sumatera Utara. Air terjun ini berasal dari air Danau Toba yang mengalir melalui Sungai Asahan. Aliran itu akan berakhir di Selat Malaka. Air terjun Sigura-Gura dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik tenaga air atau PLTA. Akses menuju air

Apakah Nama Air Terjun Tertinggi di Indonesia? Read More »

Apakah Nama Air Terjun Tertinggi di Bumi?

Air Terjun Angel atau Santo Angel adalah air terjun tertinggi di dunia dengan ketinggian 979 meter atau 3.212 kaki. Angel Falls dikenal juga dengan nama Kerepakupai Merú oleh penduduk setempat. Air terjun ini terletak di Rio Caroni, Taman Nasional Canaima, Venezuela. Namun sayangnya, lokasi air terjun Santo Angel ini sangat terpencil sehingga sulit dikunjungi. Meskipun

Apakah Nama Air Terjun Tertinggi di Bumi? Read More »

Page 41 of 101
1 39 40 41 42 43 101
💳 Donasi via PayPal 🤲 Dukung via Kitabisa
error: Content is protected !!
Sambut Bulan Suci Ramadhan 2026