Gerakan Indonesia Cerdas Literasi

kak nurul ihsan

Asmaul Husna Al-Muhaimin: Unta Raksasa Pelindung Rasulullah

Allah Swt. Maha Memelihara, terutama pada hamba-Nya yang bertakwa. Nabi Muhammad adalah salah satu nabi kekasih Allah Swt. Saat itu, Nabi Muhammad dimusuhi oleh Abu Jahal dan kaum musyrikin Quraisy. Karena mereka tak suka dengan dakwah Nabi Muhammad saw. yang mengajak pada kebenaran. Setiap subuh, Nabi Muhammad biasa melaksanakan salat Subuh di depan Kakbah. “Aku […]

Asmaul Husna Al-Muhaimin: Unta Raksasa Pelindung Rasulullah Read More »

Asmaul Husna Al-Mu’min: Gubuk Kakek Yahudi dan Keindahan Kota

Dengan tergopoh-gopoh, seorang lelaki Yahudi datang menemui Khalifah Umar bin Khottob. “Wahai, khalifah. Aku sengaja datang menghadapmu untuk mengabarkan tentang gubukku. Gubernur Amru bin Ash, bawahan khalifah, telah menghancurkan gubukku. Alasannya, gubukku sudah mengganggu keindahan kota.” Setelah mendapat laporan itu, Khalifah Umar lalu memanggil Amru bin Ash. “Janganlah engkau semena-semena pada siapapun. Meski pun ia

Asmaul Husna Al-Mu’min: Gubuk Kakek Yahudi dan Keindahan Kota Read More »

101 Cerita Nusantara: Manusia Penangkap Petir (Cerita Rakyat Jawa Tengah)

101 Cerita Nusantara: Manusia Penangkap Petir (Cerita Rakyat Jawa Tengah) Akhir-akhir ini di wilayah Demak, setiap hujan datang, sering muncul kilat dan petir yang datang menyambar-nyambar. Amat menakutkan bagi orang-orang yang mendengar dan melihatnya. Sudah banyak korban yang meninggal akibat terkena sambaran petir tersebut. Ki Ageng Selo bekerja di sawah dengan rajinnya. Saat itu mendung

101 Cerita Nusantara: Manusia Penangkap Petir (Cerita Rakyat Jawa Tengah) Read More »

101 Cerita Nusantara: Raksasa Pemakan Manusia (Cerita Rakyat Jawa Tengah)

101 Cerita Nusantara: Raksasa Pemakan Manusia (Cerita Rakyat Jawa Tengah) Ada kerajaan Medang Kamulan yang dipimpin oleh Prabu Dewata Cengkar, seorang Raja yang sangat jahat dan suka memakan daging manusia. Tidak ada seorang pun yang berani menentang keinginannya. Kemudian berita tentang kerajaan Medang Kamulan sampai di telinga Aji Saka, seorang sakti yang memiliki dua pengawal

101 Cerita Nusantara: Raksasa Pemakan Manusia (Cerita Rakyat Jawa Tengah) Read More »

The Best Stories of Quran: Allah Mengampuni Adam dan Hawa (1)

6. ALLAH MENGAMPUNI ADAM DAN HAWA Allah yang Maha Pengasih dan Penyayang sangat menyayangi hamba-Nya. Allah pun menerima tobat Adam dan Hawa. Allah juga mengampuni pelanggaran yang telah mereka lakukan. Ketika Allah mengampuni mereka, hati mereka pun menjadi lega dan rasa sedihnya pun hilang. Adam dan Hawa merasa tenteram kembali setelah Allah mengampuni mereka. Mereka

The Best Stories of Quran: Allah Mengampuni Adam dan Hawa (1) Read More »

The Best Stories of Quran: Tergoda Iblis (2)

5. TERGODA IBLIS Iblis terus-menerus mengulangi bujukannya sambil menunjuk buah yang tampak lezat dan harum itu. Buah itu diperlihatkan iblis dalam bentuk yang sangat indah. Kegigihan iblis pun membuahkan hasil. Nabi Adam dan Hawa terbujuk rayuannya. Nabi Adam dan Hawa akhirnya memakan buah itu. Ketika keduanya mencicipi buah terlarang itu, terbukalah aurat-aurat mereka. Kemudian, mereka

The Best Stories of Quran: Tergoda Iblis (2) Read More »

The Best Stories of Quran: Tergoda Iblis (1)

5. TERGODA IBLIS QS. Al-Baqarah: 36-39 Iblis terus menunggu waktu yang tepat untuk menggoda dan menyesatkan Nabi Adam. Iblis semakin iri hati melihat kebahagiaan Nabi Adam dan Hawa. Perlahan-lahan, iblis mendekati Nabi Adam dan Hawa. Iblis menjelma menjadi sahabat yang baik. Iblis selalu memberi nasihat dan petunjuk untuk kebaikan mereka. Segala cara dan kata-kata halus

The Best Stories of Quran: Tergoda Iblis (1) Read More »

Bagaimana Pesan Allah kepada Nabi Adam di Surga setelah Kehadiran Hawa?

Allah berpesan kepada Nabi Adam, “Tinggallah engkau bersama istrimu di surga, rasakan buah-buahan yang lezat, cicipi dan makanlah sepuasmu. Kamu tidak akan lapar, dahaga, atau lelah selama di surga. Akan tetapi, Aku ingatkan, janganlah engkau makan buah dari pohon ini yang akan menyebabkan kamu celaka dan termasuk orang-orang yang zalim. Ketahuilah bahwa iblis itu adalah

Bagaimana Pesan Allah kepada Nabi Adam di Surga setelah Kehadiran Hawa? Read More »

Untuk Apa Allah Menciptakan Hawa di Surga?

Malaikat bertanya kepada Nabi Adam, “Untuk apa Allah menciptakan Hawa?”  “Hawa diciptakan untuk mendampingiku, memberi kebahagiaan, dan mengisi kebutuhan hidupku sesuai dengan kehendak Allah,” jawab Nabi Adam. *** Sumber dan Kontributor Judul Buku: The Best Stories of Quran; Kisah-Kisah Teladan Al Qur’an untuk Anak Naskah: Kak Nurul Ihsan dan Kak Rani Yulianti Ilustrasi: Dini Tresnadewi dan Aep Saepudin

Untuk Apa Allah Menciptakan Hawa di Surga? Read More »

Bagaimana Allah Menciptakan Hawa, Istri Nabi Adam?

Di surga, Nabi Adam tinggal sendirian. Kemudian, saat Nabi Adam tidur pulas, Allah Ta’ala mengambil satu tulang rusuk sebelah kiri Adam, lalu menutup bekas lukanya. Dari tulang rusuk itulah, Allah menciptakan seorang perempuan bernama Hawa. *** Sumber dan Kontributor Judul Buku: The Best Stories of Quran; Kisah-Kisah Teladan Al Qur’an untuk Anak Naskah: Kak Nurul Ihsan dan Kak

Bagaimana Allah Menciptakan Hawa, Istri Nabi Adam? Read More »

The Best Stories of Quran: Adam Ditempatkan di Surga

4. ADAM DITEMPATKAN DI SURGA Al-Baqarah: 35 Adam ditempatkan Allah di surga yang sangat indah. Di surga, Allah menyediakan berbagai macam bunga-bunga, semak-semak yang harum, pohon yang berbuah lebat, dan buah yang enak dimakan. Di surga, Adam sendirian. Kemudian, saat Adam tidur pulas, Allah mengambil satu tulang rusuk sebelah kiri Adam, lalu menutup bekas lukanya.

The Best Stories of Quran: Adam Ditempatkan di Surga Read More »

Bersedekah kepada Pencuri, Pelacur, dan Orang Kaya

Rasulullah bercerita tentang Fulan yang senang bersedekah. Suatu hari, ia bersedekah kepada seseorang. Tapi, orang-orang menyalahkannya karena orang yang diberi sedekah itu seorang pencuri. Besoknya, ia bersedekah lagi kepada seorang wanita. Orang-orang kembali menyalahkannya karena wanita yang diberi sedekah itu seorang wanita nakal. Esoknya, ia kembali bersedekah kepada seseorang. Lagi-lagi orang-orang menyalahkannya karena orang yang

Bersedekah kepada Pencuri, Pelacur, dan Orang Kaya Read More »

Bertemu Bidadari, Meskipun Baru Memeluk Islam

Ketika Rasulullah bersama pasukan muslimin sedang mengepung benteng Yahudi, seorang penggembala kambing berkulit hitam ingin bergabung dengan pasukan muslim dan masuk Islam. Kemudian, ia menghadap Rasulullah dan memperkenalkan diri sebagai seorang penggembala yang bekerja pada seorang Yahudi penduduk Khaibar. Rasulullah pun mempersilakannya mengucapkan dua kalimat syahadat dan menerima keislamannya. Si penggembala itu bingung bagaimana caranya

Bertemu Bidadari, Meskipun Baru Memeluk Islam Read More »

Rasulullah Melihat Setan Muntah ketika Makan Bersama Anak-Anak

Pada suatu hari, Rasulullah makan bersama beberapa anak. Tiba-tiba beliau berkata, “Aku melihat setan memuntahkan makanannya.” Beliau kemudian menjelaskan kepada anak-anak, bahwa di antara mereka ada yang tidak mengucapkan basmallah. Maka setan pun ikut makan bersamanya. Tiba-tiba anak itu ingat bahwa ia belum membaca basmallah. Lalu, ia mengucapkan, “Bismillahirrahmanirrahim awwaluhu wa akhiruhu.” Kalimat itulah yang

Rasulullah Melihat Setan Muntah ketika Makan Bersama Anak-Anak Read More »

Siksa Kubur Bagi yang Enggan Berzakat

Abu Sinan begitu sedih atas kematian adiknya. “Aku bersedih, adikku tak pernah berhenti menerima azab, sejak pagi hingga sore,” kata Abu Sinan. “Bagaimana engkau tahu? Apakah Allah telah memperlihatkan kepadamu tentang apa yang telah ditimpakan kepada adikmu?” “Tidak. Tetapi, ketika selesai pemakaman, dan aku duduk sendirian di atas kuburnya, kudengar suara dari dalam kuburnya.” “Suara

Siksa Kubur Bagi yang Enggan Berzakat Read More »

Tidak Mau Bersedekah

Suatu hari, Rasulullah didatangi seorang wanita yang minta didoakan untuk kesembuhan tangannya yang kering dan mengecil. Wanita itu bercerita, bahwa ia bermimpi kiamat dan neraka. Dalam mimpinya itu, Allah memperlihatkan neraka kepadanya. Betapa kagetnya ia ketika melihat ibunya ada di neraka sambil memegang selembar kain dan sepotong daging. Dengan kedua barang itulah ibunya melindungi dirinya

Tidak Mau Bersedekah Read More »

Bermuka Seperti Babi

Ada seorang anak menemui Rasulullah sambil menangis. “Ya Rasulullah, ayahku telah meninggal dunia, tetapi tidak ada seorang pun yang melayat. Siapa yang akan memandikan dan menguburkannya nanti? Aku pun tidak mempunyai kain kafan untuk membungkus jenazahnya,” kata anak itu. Rasulullah segera menyuruh dua sahabatnya untuk menengok jenazah itu. Betapa terkejutnya mereka ketika melihat wajah jenazah

Bermuka Seperti Babi Read More »

Pelajaran dari Seekor Gagak

Ibrahim bin Adham senang berburu binatang di hutan. Suatu hari ketika ia beristirahat dan membuka bekalnya, tiba-tiba datang seekor gagak terbang mengambil rotinya dengan cakarnya. Karena tidak ada makanan lagi, Ibrahim mengejar gagak itu. Ia melihat gagak itu menjatuhkan roti ke mulut seorang laki-laki yang kaki dan tangannya terikat. Setelah itu, gagak terbang lagi. Ibrahim

Pelajaran dari Seekor Gagak Read More »

Cincin dalam Perut Ikan

Ada seorang wanita yang tiap memulai suatu pekerjaan selalu membaca, “Bismillahirrahmanirrahim”. Ia yakin dengan membaca basmalah, Allah pasti akan melindunginya. Suaminya meragukan hal itu dan ingin membuktikannya. Sebelum tidur, istrinya melepaskan cincinnya dan meletakkannya dalam laci lemari sambil membaca basmalah. Ketika ia telah tertidur lelap, diam-diam suaminya mengambil cincinnya itu dan membuangnya ke sungai. Pagi

Cincin dalam Perut Ikan Read More »

Page 66 of 101
1 64 65 66 67 68 101
💳 Donasi via PayPal 🤲 Dukung via Kitabisa
error: Content is protected !!
Sambut Bulan Suci Ramadhan 2026