Gerakan Indonesia Cerdas Literasi

kak nurul ihsan

Alasan Iblis Enggan Bersujud Kepada Nabi Adam

Alasan Iblis Enggan Bersujud Kepada Nabi Adam

Kemudian, Allah menciptakan Adam dari segumpal tanah liat kering dan lumpur hitam. Setelah bentuknya disempurnakan, Allah meniupkan roh ke dalamnya. Setelah itu, berdirilah Adam sebagai manusia yang sempurna. Para malaikat langsung sujud di hadapan Adam. Hal itu dilakukan sebagai penghormatan bagi makhluk Allah yang mendapat amanat menguasai bumi dengan segala isinya. Namun, iblis merasa dirinya

Alasan Iblis Enggan Bersujud Kepada Nabi Adam Read More »

Kecemasan Malaikat Atas Penciptaan Manusia

Kecemasan Malaikat Atas Penciptaan Manusia

Ketika Allah memberitahu para malaikat tentang rencana-Nya menciptakan manusia, para malaikat merasa takut dan khawatir jika manusia itu merusak bumi. Para malaikat pun berkata kepada Allah, “Wahai Tuhan kami, untuk apa Tuhan menciptakan makhluk lain selain kami, padahal kami selalu bertasbih, bertahmid, melakukan ibadah, dan mengagungkan nama-Mu tanpa henti-hentinya. Sementara itu makhluk yang Tuhan akan

Kecemasan Malaikat Atas Penciptaan Manusia Read More »

Ciptaan Allah yang Hebat-Hebat

Ciptaan Allah yang Hebat-Hebat

Allah menciptakan segala macam tumbuhan dan bunga-bunga yang cantik. Allah menciptakan makhluk yang besar dan makhluk yang kecil. Allah juga menumbuhkan berbagai macam buah-buahan yang dapat dimanfaatkan. Allah menciptakan mangga, jeruk, anggur, ceri, semangka, nenas, dan masih banyak lagi buah-buahan yang lainnya. Allah pun menciptakan berbagai macam binatang. Beberapa binatang tinggal di hutan. Gajah yang

Ciptaan Allah yang Hebat-Hebat Read More »

Cara Allah Menghiasi Alam Semesta

Cara Allah Menghiasi Alam Semesta

Kejadian bumi mengelilingi matahari pada porosnya tersebut juga mendatangkan berbagai macam musim di bumi, menandai hari, dan pergantian tahun. Allah mengisi alam semesta ini dengan jutaan bintang-bintang dan planet-planet yang melayang-layang di angkasa. Namun, bintang-bintang dan planet-planet tersebut telah diatur tempatnya sehingga tidak saling bertabrakan. Kemudian, Allah menciptakan makhluk-makhluk hidup yang bergerak. Lalu, Allah meniupkan

Cara Allah Menghiasi Alam Semesta Read More »

Terciptanya Bumi

Terciptanya Bumi

Pada mulanya, tidak ada bumi, langit, matahari, dan bulan. Bumi sama sekali belum terbentuk. Kemudian, Allah menciptakan dunia yang indah. Dunia diisi oleh makhluk-makhluk ciptaan-Nya. Allah menciptakan langit dan bumi dalam enam rangkaian masa. Kemudian, Allah mengatur segala ciptaan-Nya. Allah hanya berkata, “Jadilah,” maka jadilah bumi dan langit. Kemudian, Allah menciptakan matahari yang bersinar dan

Terciptanya Bumi Read More »

Asmaul Husna Al-Qudduus, Buah Apel Pembawa Keberuntungan

Asmaul Husna Al-Qudduus: Buah Apel Pembawa Keberuntungan

Suatu hari, Tsabit bin Ibrahim menemukan sebuah apel di jalan dan memakannya. Tiba-tiba Tsabit berseru, “Ya Allah! Apel ini bukan milikku, kenapa aku makan?” Tsabit pun kemudian menemui pemilik pohon apel itu dan minta diikhlaskan. “Aku baru akan mengikhlaskan apel itu setelah engkau bersedia menikahi putriku,” kata si pemilik pohon apel. “Tapi, putriku itu buta,

Asmaul Husna Al-Qudduus: Buah Apel Pembawa Keberuntungan Read More »

Asmaul Husna Al Maalik, Kenapa Fir'aun Mengaku Dirinya Tuhan

Asmaul Husna Al Maalik: Kenapa Fir’aun Mengaku Dirinya Tuhan?

Karena merasa dirinya sangat hebat, Raja Firaun dari Mesir menganggap dirinya sebagai Tuhan. Ia mengharuskan semua rakyatnya, juga keluarganya menyembah dirinya seperti Tuhan. Pada waktu itu, Allah Swt. kemudian mengutus Nabi Musa untuk mengingatkan kemunkaran Firaun. Namun, Firaun menentangnya. Bahkan, Firaun mencoba mengejar untuk membunuh Nabi Musa. Saat itu, Nabi Musa dan umatnya pergi meninggalkan

Asmaul Husna Al Maalik: Kenapa Fir’aun Mengaku Dirinya Tuhan? Read More »

Asmaul Husna Ar-Rohiim, Kasih Sayang Allah Melalui Sakit

Asmaul Husna Ar-Rohiim: Kasih Sayang Allah Melalui Sakit

Suatu hari, salah seorang sahabat Rasulullah saw. tertimpa musibah. Putra laki-lakinya yang masih kecil ditimpa sakit keras. Maka Rasul bersama para sahabatnya, yaitu Sa’ad bin Ubadah, Mu’adz bin Jabal, Ubay bin Ka’ab, Zaid bin Tsabit, dan sahabat lainnya kemudian datang menengoknya. Dengan penuh kasih sayang, Rasul lalu mengangkat dan mendekap anak lelaki itu. Air mata

Asmaul Husna Ar-Rohiim: Kasih Sayang Allah Melalui Sakit Read More »

Asmaul Husna Ar-Rohmaan Perhatian Nabi Sulaiman pada Bangsa Semut

Asmaul Husna Ar-Rohmaan: Perhatian Nabi Sulaiman pada Bangsa Semut

Suatu hari, Nabi Sulaiman bersama pasukannya sedang bepergian ke sebuah tempat. Di tengah perjalanan, ia segera menghentikan pasukannya. “Tunggu kita melewati sebuah sarang semut. Jangan sampai kita mengganggu mereka, apalagi menginjak salah seekor semut di sini!” Seru Nabi Sulaiman sambil turun dari kudanya. Saat itu Nabi Sulaiman mendengar raja semut berseru pada rakyatnya, ”Wahai rakyatku.

Asmaul Husna Ar-Rohmaan: Perhatian Nabi Sulaiman pada Bangsa Semut Read More »

Asmaul Husna As Salaam Suara dari Langit

Asmaul Husna As Salaam: Suara dari Langit

Dalam suatu pertempuran, Ibnul Mubarak berhasil mengalahkan seorang tentara kafir. Sebelum ditawan, tentara musuh itu meminta pada Ibnul Mubarak agar dirinya diberi kesempatan untuk beribadah menurut kepercayaannya sendiri. Saat musuhnya sedang khusyuk beribadah, tiba-tiba timbul di hati Ibnu Mubarak untuk mencelakainya. Namun sebelum niatnya terlaksana, mendadak dari langit terdengar suara. “Kenapa engkau tidak jadi mencelakaiku?”

Asmaul Husna As Salaam: Suara dari Langit Read More »

Nyi Ageng Serang (Gambar ebookanak.com)

Nyi Ageng Serang

Lahir : Serang, Purwodadi, 1752 Wafat : Yogyakarta, 1828 Ia adalah putri Pangeran Natapraja, penguasa wilayah Serang yang merupakan bagian dari Kerajaan Mataram. Ia sudah ikut ayahnya berperang melawan Belanda sejak masih muda. Setelah ayahnya wafat, ia pun menggantikan kedudukan sang ayah dan terus berjuang hingga berusia lanjut. Pada usia 73 tahun, ia bahkan masih

Nyi Ageng Serang Read More »

Page 93 of 101
1 91 92 93 94 95 101
💳 Donasi via PayPal 🤲 Dukung via Kitabisa
error: Content is protected !!
Sambut Bulan Suci Ramadhan 2026